Menjelang Lebaran, AKP dan AKDP Tidak Beroperasi Di Terminal Leuwiliang Bogor 

    Menjelang Lebaran, AKP dan AKDP Tidak Beroperasi Di Terminal Leuwiliang Bogor 
    Suasana terminal Leuwiliang Kabupaten Bogor ( Photo : Sep Hurung)

    BOGOR - Kendaraan angkutan antar kota dan Provinsi  di terminal Leuwiliang Kabuapten Bogor pada lembaran tahun ini, sementara tidak beroperasi. Pasalnya menteri perhubungan RI membuat surat edaran no 13 tahun 2021 tentang penghentian sementara layanan AKAP dan AKDP pada massa peniadaan mudik Hari Raya Idul Fitri Tahun 1442 H/ 2021. 

    Kepala Terminal Leuwiliang Ferry Nazirwan mengatakan dengan adanya  surat  edaran No. 13 Tahun 2021 dari Menhub, pihaknya  telah menyampaikan kepada seluruh pimpinan perusahaan angkutan umum atau perusahaan Otobus yang memberikan layanan antar kota (AKAP) dan antar kota dalam provinsi (AKDP) terhitung mulai tanggal 6 Mei s/d 17 Mei 2021, tidak boleh beroperasi. 

    " Hal ini kami lakukan dalam rangka mencegah penyebaran Covid 19 sesuai himbauan pemerintah pusat ". Katanya Ke media pada selasa ( 04/05/21). 

    Ia menegaskan dengan adanya Surat Edaran tersebut pihaknya akan memeperketat pengawasan dilingkungan Terminal angkutan umum leuwiliang kabupaten Bogor. ( Sep.H/Feri)

    JABAR BOGOR
    Suferi

    Suferi

    Artikel Sebelumnya

    Memahami Iqra Menuju Manusia Merdeka

    Artikel Berikutnya

    Terkait Proyek Jalan Tol Semarang-Batang,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Anggota Polsek Batujaya melaksanakan kegiatan Ngawangkong bersama Masyarakat Desa Telukbango
    Anggota Polsek Tirtajaya Sambangi Masyarakat Desa Tambaksari serta menyampaikan himbauan Kamtibmas dan Stop Judi Online
    Kanit Sabhara Polsek Batujaya bersama Anggota Ciptakan Keamanan di Minimarket melalui kegiatan Patroli Prekat 
    Anggota Polsek Tirtajaya melaksanakan Patroli Prekat dan Giat KRYD dalam rangka Antisipasi GU Kamtibmas di Wilayahnya
    Anggota Polsek Tirtajaya melaksanakan razia Minuman keras (Miras) terutama Miras Oplosan di Wilayahnya

    Ikuti Kami